AnyarAnyar
  • Berita
  • Aplikasi
    • Download Aplikasi
    • Aplikasi Android
    • Aplikasi iOS
    • Aplikasi Windows
  • Tips
  • Teknologi
    • Gadget
      • Spesifikasi
    • Games
  • Edukasi
    • Finansial
    • Investasi
  • Gaya Hidup
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Hiburan
Reading: Gabriel Jesus Titik Cerah Bagi Lini Serang Arsenal
Share
AnyarAnyar
Search
  • Berita
  • Aplikasi
    • Download Aplikasi
    • Aplikasi Android
    • Aplikasi iOS
    • Aplikasi Windows
  • Tips
  • Teknologi
    • Gadget
    • Games
  • Edukasi
    • Finansial
    • Investasi
  • Gaya Hidup
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Hiburan
© 2022 Anyar.id. All Rights Reserved.
Anyar > Berita > Olahraga > Gabriel Jesus Titik Cerah Bagi Lini Serang Arsenal
BeritaOlahraga

Gabriel Jesus Titik Cerah Bagi Lini Serang Arsenal

M Lugas Pribady
Last updated: 2022/07/07 at 7:07 AM
M Lugas Pribady Published July 7, 2022
Share
source: Instagram Arsenal
SHARE

Kedatangan Gabriel Jesus menjadikan titik cerah bagi lini serang Arsenal yang belekangan ini tumpul dalam mencetak gol, Gabriel Jesus diberi mahar sebesar 45 juta Euro dari Manchester City.

Gabriel Jesus memakai nomor punggung 9 yang sebelumnya dikenakan oleh Alexander Lacazette yang pulang ke Olympique Lyon dengan status bebas transfer, kepergian Aubameyang dan Lacazete membuat bolong lini penyerangan Arsenal. Tak lama berselang kekosongan itu kembali terisi dengan kehadiran mantan penyerang Macnhester City ini, Gabriel Jesus bertekad untuk memberikan yang terbaik untuk Arsenal.

Bergabungnya Gabriel Jesus dengan Arsenal menjadikannya sebagai pemain anyar ketiga setelah Maquinhos dan Viera. Bukan hanya ketiga pemian tersbut saja tetapi masih ada beberapa tagert pemain yang ingin didatangkan oleh Arteta di jendela transfer saat ini.

Hal ini mengidentifikasikan keseriusan Arsenal untuk bisa memberikan perlawan di Liga Premier Inggris juga mengunci jatah Liga Champions di musim depan. Gabriel Jesus adalah pemain prioritas yang diinginkan oleh Arteta, sebagaimana sebelumnya Arteta merupakan asisten pelatih dari Pep Guardiola saat masih menukangi Manchester City dan memiliki kedekatan yang baik dengan pemain.

Gabriel Jesus adalah penyerang muda berbakat yang perlu memiliki jam terbang yang banyak untuk menjaga dan meningkatkan kemampuan di lapangannya. Itulah sebab Gabriel Jesus bergabung dengan Arsenal, selain mempunyai kedetakan yang baik dengan Arteta juga keadaan lini serang Manchester City yang kini kedatangan Erling Haaland serta Julian Alvarez.

Mikel Arteta pun tak segan untuk mengatakan bahwa Gabriel Jesus merupakan penyerang yang mempunyai paket komplit dan dianggap mampu membawa Arsenal kembali berada di top level Liga Premier Inggris.

Dalam Football Insider, seorang analisis Liga Premier Inggris, Noel Whelan mengatakan bahwa Gabriel Jesus di bawah racikan Mikel Arteta akan memiliki peran berbeda tidak seperti saat bersama Pep Guardiola. Whelan berasumsi bahwa Gabriel Jesus akan memainkan peran sebagai nomor 9 dan tidak akan membiarkan Gabriel Jesus bermain dengan tipe penyerang yang melebar atau sebagai peran nomor 10.

Perbedaan yang akan terjadi ketika Gabriel Jesus bermain bersama Arsenal nantinya, tipe bermain yang berbeda dengan penyerang Arsenal sebelumnya,  Aubameyang dan Lacazette. Whelan menambahkan, yang diinginkan dari Gabriel Jesus adalah berlari di belakang barisan bek lawan, menembus kotak penalti dan mencetak gol.

Gabriel Jesus dirasa akan menjadi pemain idola bagi para Gooners terlebih dengan kemampuan dan pengalamannya bersama Pep Guardiola.

TAGGED: Arsenal, Gabriel Jesus, Liga Inggris, Liga Premier Inggris, Manchester City, Mikel Arteta
Previous Article Potret Entis Sutisna, Atau yang Kita Kenal Sebagai Sule Profil Sule, Komedian yang Digugat Cerai Istrinya
Next Article Persib Bandung Dirugikan Draft Jadwal Liga 1 2022

Artikel Terbaru

Koleksi Twibbon Idul Adha 2023 (1444 H) Paling Keren dan Hits! Cocok Buat Medsos
Trending
Aplikasi Penghitung Hari Jadian, Buat Momen Manis dengan Pasangan Tak Akan Terlupakan!
Aplikasi
Liburan Gratis ke Kampung Halaman! Daftar Program Mudik Gratis Lebaran 2023 yang Masih Dibuka, Buruan Catat Sebelum Ketinggalan!
Berita Nasional
Call Center Traveloka, Bisa Chat 24 Jam!
Tips
Call Center XL
Laporkan Kendala Anda ke Call Center XL
Tips
Call Center Telkomsel
Ini Dia Call Center Telkomsel 24 Jam
Tips
aqiqah untuk anak laki laki adalah
Aqiqah untuk Anak Laki Laki Adalah
Edukasi
Niat Zakat Fitrah
Niat Zakat Fitrah dan Keutamaannya
Edukasi
Ratib Al Haddad
Bacaan Ratib Al Haddad Lengkap dengan Artinya
Edukasi
Call Center Mandiri
Jangan Khawatir, Ini Call Center Mandiri
Tips

Cek Juga

Trending

Koleksi Twibbon Idul Adha 2023 (1444 H) Paling Keren dan Hits! Cocok Buat Medsos

3 Min Read
BeritaNasional

Liburan Gratis ke Kampung Halaman! Daftar Program Mudik Gratis Lebaran 2023 yang Masih Dibuka, Buruan Catat Sebelum Ketinggalan!

7 Min Read
Potret Menpora Zainudin Amali
BeritaNasional

Dualisme Zainudin Amali, Begini Sikap Golkar

2 Min Read
Ilustrasi Liverpool vs Real Madrid
BeritaOlahraga

Prediksi Liverpool vs Real Madrid, Liga Champions 2023

3 Min Read
AnyarAnyar
Follow US
© 2022 Anyar. All Rights Reserved.
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami
  • Kebijakan Privasi
  • Syarat dan Ketentuan
  • Hubungi Kami
  • Kerjasama Guest Post
Welcome Back!

Sign in to your account

Lost your password?