SBO TV – SBO TV yang merupakan singkatan dari Suroboyo TV merupakan salah satu aplikasi nonton bola yang bisa Anda nikmati dalam menyaksikan tim kesayangan Anda berlaga. Aplikasi ini memang dikenal di kalangan pecinta bola sebagai aplikasi yang ramah dan bisa digunakan secara gratis.
Selain pertandingan sepak bola, Anda bisa menyaksikan saluran olah raga lainnya seperti Tennis, Basket, hingga Gulat. Bahkan, di luar olah raga pun Anda bisa menyaksikan tayangan-tayangan TV lainnya.
Apa Itu SBO TV
Berbeda dengan Mola TV, SBO TV merupakan satu level bersama aplikasi nonton bola gratis seperti; RedBox TV dan Total Sportek. Aplikasi ini menjadi unggulan karena fitur-fiturnya yang sangatlah ramah bagi para pengguna baru. Jadi, jika Anda baru saja berkecimpung di dunia TV streaming, maka aplikasi SBO TV merupakan jawaban yang tepat atas keinginan Anda.
Beberapa keunggulan yang dimiliki SBO TV antara lain tontonan dengan kualitas super jelas dan jernih. Dengan SBO TV Anda akan disuguhkan tontonan dengan kualitas HD pada setiap channel yang tersedia. Selain itu, para pengguna juga tidak akan terganggu dengan hadirnya sebuah iklan yang biasa hadir di tengah-tengah tayangan seperti aplikasi-aplikasi lainnya.
Review SBO TV
Berbagai macam kelebihan dan keunggulan yang dihadirkan di SBO TV menjadikan aplikasi ini sangatlah banyak diminati, khususnya bagi mereka yang memiliki perangkat canggih untuk dapat disalurkan ketika nonton bareng.
Namun, perlu diketahui pula bahwa SBO TV merupakan salah satu jenis aplikasi yang menggunakan format Apk. Maka dari itu, pemasangan dan penginstallan aplikasi ke perangkat-perangkat tertentu harus dengan cara manual. Namun jangan khawatir. Cara pemasangan secara manual tidak sama sekali menyulitkan bagi Anda yang pertama kali akan menikmati aplikasi ini.
Sebelum membahas lebih mengenai fitur unggulan SBO TV, ada beberapa hal yang perlu Anda ketahui terlebih dahulu. Yaitu, SBO TV sendiri merupakan sebuah aplikasi TV Online yang dikembangkan oleh Suroboyo TV, asal Surabaya. Aplikasi ini banyak digandrungi masyarakat pada umumnya karena dikenal sebagai aplikasi yang bisa mengakses saluran IPTV tanpa berlangganan, alias GRATIS.
Memasuki era Piala Dunia Qatar 2022, tentunya banyak para pecinta bola yang mengakses aplikasi SBO TV. Hal tersebut tentu membuat pecinta bola lainnya memiliki keinginan yang serupa, karena keterbatasan akses menonton bola yang kian hari kian sulit, khususnya bagi tayangan liga-liga luar, yang mengharuskan berlangganan di berbagai platform streaming.
Kini SBO TV hadir untuk para pecinta bola agar dapat menyaksikan pertandingan sepak bola baik di Liga dalam negeri, maupun Liga luar negeri yang tidak disiarkan langsung oleh TV Nasional.
Hadirnya SBO TV tentu menjadi keuntungan bagi para pecinta sepak bola, khususnya Anda yang ingin memiliki kemudahan karena sudah terlalu malas untuk mencari link streaming ilegal lainnya. Kini, Anda bisa menyaksikan pertandingan sepak bola dari berbagai negara, termasuk Liga Eropa, Liga Inggris, Liga Italy, Liga Spanyol, dan masih banyak liga-liga lainnya yang tersedia di SBO TV.
Di aplikasi SBO TV inilah Anda akan dapat melihat semua siaran atau tayangan yang populer khususnya mengenai sepak bola di berbagai negara, termasuk pertandingan-pertandingan bergengsi liga Eropa. Anda dapat melihat secara live tayangan tersebut, maupun secara tidak live, yaitu melalui pilihan on demand. Tampilan pada aplikasi ini memiliki tampilan interface yang sangat sederhana, sehingga Anda para pemula akan dimudahkan dengan berbagai tampilan yang simpelnya.
Salah satu alasan mengapa SBO TV selalu digemari oleh para pecinta sepak bola di Indonesia adalah, aplikasi live streaming ini membuat setiap penggunanya tidak pernah merasa bosan untuk menonton tayangan-tayangan sepak bola spektakuler di berbagai penjuru dunia manapun. Adapun banyak kemudahan ketimbang aplikasi atau link streaming ilegal lainnya yang tersedia di luar sana, sehingga membuat SBO TV tetap menjadi pilihan platform streaming nomor satu jika berbicara soal sepak bola.
Selain itu, sepak bola yang merupakan hiburan yang sangat digemari oleh semua kalangan usia membuat aplikasi SBO TV banyak digemari oleh para bapak-bapak, hingga lansia. Jika berbicara anak muda, sudah tidak usah ditanya lagi, karena aplikasi ini sangatlah intens digunakan oleh mayoritas anak muda pecinta bola. Namun hal yang menjadi unik adalah, kemudahan aplikasi ini yang sangatlah terbilang akrab di mata para pengguna orang dewasa, seperti bapak-bapak yang tak ingin ketinggalan update mengenai sepak bola dunia.
Aplikasi SBO TV bisa Anda gunakan secara GRATIS, khusus bagi Anda yang ingin menyaksikan tim kesayangan Anda bertanding di berbagai liga di belahan dunia sana. Sebetulnya, SBO TV memang tidak hanya menayangkan tayangan sepak bola saja. Ada banyak saluran olah raga di berbagai belahan dunia manapun yang bisa Anda nikmati dengan aplikasi ini, secara mudah dan gratis.
Namun, karena sang pembuat aplikasi ini memang salah satu fans sepak bola di Tanah Air, maka dari itu SBO TV terfokus hanya pada satu cabang olah raga saja, yaitu sepak bola. Jadi, bagi Anda yang ingin menonton pertandingan liga luar yang notabennya dimulai pada tengah malam hingga dini hari, Anda tidak usah khawatir karena layanan SBO TV dapat memberikan Anda fasilitas on demand yang bisa Anda saksikan keesokan harinya.
Untuk kualitas tontonannya, Anda bisa memilih dan menyesuaikan dengan perangkat yang Anda gunakan, serta kuota internet yang Anda miliki. Namun, sebagai informasi, SBO TV menyediakan grafik atau gambar dengan kualitas tinggi, yaitu HD. Sehingga Anda dengan leluasa dapat menyaksikan pertandingan sepak bola kesayangan Anda dengan nuansa TV digital dengan kualitas di atas rata-rata.
Jika berbicara mengenai fitur yang terdapat di SBO TV, hal yang bisa Anda nikmati pertama kali adalah adanya beragam channel IPTV yang mereka suguhkan. Beragam channel IPTV ini bisa Anda nikmati secara gratis, yang membuat Anda tidak akan pernah menemukan aplikasi manapun yang menyediakan hal serupa.
Selain itu, tayangan pada SBO TV yang gratis tersebut benar-benar tanpa iklan. Jika Anda merasa terganggu ketika menonton pertandingan sepak bola di berbagai situs streaming ilegal lainnya, maka jangan khawatir, karena SBO TV akan membuat Anda nyaman dengan fitur bebas iklan yang tiba-tiba muncul di hadapan Anda ketika menonton pertandingan.
Di balik grafisnya yang HD, SBO TV juga memiliki kualitas audio yang terkesan sangat jernih sehingga Anda akan dibawa ke nuansa menonton pertandingan sepak bola secara live, langsung di stadion, dengan atmosfer yang tak bisa Anda bayangkan lagi dengan aplikasi lain.
Tidak hanya itu, selain channel luar, Anda juga bisa loh menikmati berbagai macam channel TV lokal yang tengah hits saat ini! Maka dari itu, selain menyaksikan pertandingan sepak bola di liga luar negeri, Anda juga bisa menyaksikan tim lokal kesayangan Anda bertanding dengan fitur channel TV lokal.
Maka jika Anda memiliki perangkat yang memadai untuk mengakses SBO TV, aplikasi ini sangatlah cocok untuk menemani Anda di mana pun dan kapan pun, bahkan ketika Anda sedang berada jauh di luar rumah. Jadi, bagi Anda para pecinta saluran olah raga, SBO TV sangatlah wajib berada di smartphone Anda sebagai teman Anda.
Lalu apa saja sih fitur yang terdapat di SBO TV?
Fitur Menarik yang Terdapat di SBO TV
- Tersedia berbagai macam pilihan IPTV
- Saluran IPTV bisa dinikmati tanpa berlangganan
- Acara TV berkualitas
- Semua layanan gratis tanpa syarat dan ketentuan
- Video dan audio berkualitas tinggi
- Tanpa iklan Ads
- Dll
Itulah beberapa fitur menarik yang bisa Anda manfaatkan dari SBO TV. Yuk simak langsung cara penginstallannya di bawah ini!
Cara Menginstall SBO TV
- Pastikan Anda mendownload SBO TV versi terbaru 2022.
- Setelah mendownload, masuk ke settingan smartphone Anda
- Di dalam menu Setting, klik Privasi & Keamanan
- Cari opsi Sumber Tak Dikenal
- Setelah ketemu, klik Izinkan/Aktifkan
- Lalu pergilah ke file Apk SBO TV
- Klik install
- Setelah proses instalasi selesai, Anda sudah bisa menikmati layanan SBO TV
- Selesai
Download SBO TV
Nah itulah tadi cara menginstall Apk SBO TV secara mudah. Mau menyaksikan tim kesayangan Anda bertanding? Yuk buruan download SBO TV sekarang juga lewat link dibawah ini:
Informasi Aplikasi
Nama Aplikasi | SBO TV |
Developer | Suroboyo TV |
Lisensi | Freeware |
Versi | Terbaru |
Latest Update | 2022 |
Ukuran File | 30MB |
Sistem OS | Android>Android 5.0 |